Lewati Jalur Air Hingga Selfie, Hiasi Perjalanan Reses DPRD Mesuji

[espro-slider id=18519]

[highlight style=”red”]LAMPUNG7NEWS[/highlight]

Mesuji | Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Mesuji, melakukan perjalanan Reses di beberapa kampung tua yang berada di Kabupaten Mesuji, satu diantaranya ialah di Desa Talang Batu, Kecamatan Mesuji Timur, yang masuk dalam Daerah Pemilihan (Dapil) IV.

Perjalanan panjang yang ditempuh delapan orang Anggota DPRD setempat, tidak lain untuk melakukan hubungan komunikasi langsung, serta menjaring aspirasi masyarakat.

Setelah menempuh jalan darat cukup jauh dari Kantor DPRD Mesuji yang berada di Desa Gedung Ram, Kecamatan Tanjung Raya, akhirnya Rombongan Reses Anggota Dewan yang di Ketuai oleh Idrus Topik sampai ke pelabuhan Desa Tebing Karya Mandiri.

Namun tidak hanya sampai disitu, para rombongan itupun harus kembali menumpangi kapal klotok untuk sampai ke Desa Talang Batu.

“Kita menunggu anggota yang lain untuk menuju Desa Talang Batu, karena untuk sampai kesana, kita harus melintasi jalur air,” ungkap salah seorang Dewan.

Walhasil, dengan tekad dan niat baik untuk menjaring aspirasi masyarakat di wilayah pilihannya, para Anggota Dewan itupun menyempatkan diri untuk ber-photo selfie bersama rekan-rekannya untuk menghilangkan ketegangan, sebelum klotok berlabuh membelah jalur laut, dengan kedalaman rata-rata 10 Meter, yang dikelilingi hutan tanaman pandan air.

Setelah menempuh jarak kurang lebih 60 menit perjalanan diatas air. Akhirnya rombonganpun sampai di pelabuhan Desa Talang Batu.

Disinilah klimak kedatangan Anggota Dewan sebagai wakil rakyat langsung disambut sebagian masyarakat setempat. Idrus Topik sebagai Ketua Reses di Dapil IV, langsung disambut warga dengan menyampaikan harapan mereka.

“Beginilah pak, jalan untuk menuju ke kampung kami,” ungkap Giran (warga setempat).

| Ed. Je | Ekli L7news.

Artikel | Kisah | Kesehatan | Pertambangan & Energi | Pertanian & Perikanan | Organisasi | Sosial | Handphone | Komputer | Mesin | Unik Langka | Lalu Lintas | Bola | Sport

| Berita Pilihan

Kasipers Kasrem 043/Gatam Hadiri Kumham Goes To Campus Tahun 2023 Universitas Lampung

LAMPUNG7COM | Bertempat di gedung D 1 Fakultas Hukum Universitas Lampung (UNILA) Jl. Prof. Dr. Ir. Sumantri Brojonegoro, No 1 Gedong Meneng, Kecamatan Rajabasa, Bandar Lampung, Kasipers Kasrem 043/Gatam Kolonel…

0 comments

Tak Ada Perang, ini Yang Dilakukan Prajurit Korem 064/MY

LAMPUMG7COM | Prajurit Korem 064/MY pagi ini melaksanakan latihan Bela Diri Militer di lapangan apel Makorem untuk menguasai tehnik bela diri. Latihan yang dipimpin langsung oleh anggota Jasrem bertujuan untuk…

0 comments
Dini Asah Kemampuan Lewat Kampus Mengajar

Dini Asah Kemampuan Lewat Kampus Mengajar

Lampung – Aktivitas mengajar memberi wahana tersendiri untuk berbagi ilmu, pengalaman, dan pengetahuan. Tak terkecuali bagi mahasiswa bidang keguruan dan ilmu pendidikan. Mereka berkesempatan mengasah kemampuan sehingga bisa membimbing siswa…

0 comments
Ketua DPR Puan Mahrani (tengah) bersama Wakil Ketua DPR mengangkat palu pimpinan usai Rapat Paripurna Pemilihan Pimpinan DPR 2024-2029 di Gedung Nusantara II, Jakarta, Selasa (1/10/2024). Foto: ANTARA

Wakil Ketua DPR Saan Mustopa: Surpres Capim KPK Belum Dibahas

Wakil Ketua DPR Saan Mustopa menyebut bahwa surat presiden (Surpres) yang berisi calon pimpinan dan calon dewan pengawas KPK belum dibahas. Sebelumnya, Wakil ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad mengatakan…

0 comments

Tulis Komentar Anda