Ribuan Orang Padati Masjid Istiqlal

LAMPUNG7COM | Ribuan orang memadati Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat, untuk melaksanakan shalat Idul Fitri pada Senin…

Kepolisian Daerah Lampung Imbau Masyarakat Tak Rayakan Takbiran Keliling

LAMPUNG7COM | Kepolisian Daerah (Polda) Lampung, menghimbau kepada masyarakat Lampung yang merayakan idul fitri agar tidak…

Jelang Pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1443 H, Polda Lampung Gelar Rakor Lintas Sektoral

LAMPUNG7COM | Kepolisian Daerah Lampung menggelar Rapat Koordinasi Lintas Sektoral dalam rangka Kesiapan Pengamanan Hari Raya…

Haedar Nashir: Meniadakan Salat Idul Adha di Masjid Tidaklah Mengurangi Agama

LAMPUNG7 | Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir mengingatkan, meniadakan Salat Iduladha di masjid serta lapangan…

Sebanyak 1.046 Kendaraan Diputar Balik Pada Akhir Operasi Ketupat Krakatau 2021

Bandar Lampung – Kabid Humas Polda Lampung Kombes Pol Zahwani Pandra Arsyad selaku Kepala Satuan Tugas…

Kemarin 36.468 Kendaraan Diputarbalik Terkait Larangan Mudik

Jakarta | Polri telah memutarbalikan 36.468 unit kendaraan terkait larangan mudik Lebaran Sabtu (15/4/2021). Dari jumlah tersebut…

Kapolda Lampung Perintahkan Tanggal 15 Mei 2021 Pelaksanaan Operasi Penyekatan Arus Balik

Bandar Lampung – Kapolda Lampung Irjen Pol Hendro Sugiatno didampingi Wakapolda Lampung Brigjen Pol Subiyanto dan…

Ini Data Operasi Ketupat Krakatau 2021 Polda Lampung Sampai dengan Tanggal 12 Mei 2021

Bandar Lampung | Kabid Humas Polda Lampung Kombes Pol Zahwani Pandra Arsyad selaku Kepala Satuan Tugas…

Baku Hantam di Malam Lebaran, Seorang Pemuda Tewas di Lampung Utara

Lampung Utara | Dua orang pemuda di Kecamatan Hulu Sungkai, Kabupaten Lampung Utara, Lampung, Rabu (12/5/2021)…

Modus Ngaku Suami Istri Untuk Lolos Mudik di Pelabuhan Merak Banten

Banten | Berbagai upaya dilakukan warga agar bisa mudik ke kampung halaman di masa larangan mudik Lebaran…

Siagakan 31 Ribu Personil Amankan Kelistrikan, PLN Pastikan Pasokan Listrik Jelang Idul Fitri 1442 H

Jakarta | Guna mendukung keandalan pasokan listrik saat Idul Fitri 1442 H, PLN menyiagakan 31 ribu…

Polda Lampung Gelar Hari Pertama Operasi Ketupat Krakatau 2021

Bandar Lampung | Hari pertama pelaksanaan Operasi Ketupat Krakatau 2021 berjalan lancar. Polda Lampung memutarbalikkan puluhan kendaraan…

Kasilog Kasrem 043/Gatam Ikuti Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Krakatau 2021

LAMPUNG7COM, Bandar Lampung | Kasilog Kasrem 043/Gatam Kolonel Inf Benny Suharto wakili Danrem 043/Gatam Ikuti Apel…

Jamaah Haji Asal Mesuji Dijadwalkan Tiba 11 Oktober Ini

 LAMPUNG7NEWS 

Mesuji | Rombongan jamaah haji dari Kabupaten Mesuji dijadwalkan tiba di Mesuji pada 11 Oktober 2016 mendatang. Hal itu disampaikan Kepala Bagian Humas dan Protokol Kabupaten Mesuji, Ronal Nasution di kantornya, Jumat (23/09/2016).

Ia mengatakan seluruh jamaah haji Kabupaten Mesuji sebanyak 73 orang, saat ini dalam keadaan sehat. Penyambutan kedatangan rombongan jamaah haji direncanakan akan dilaksanakan di Masjid Agung Al-Muhajirin, Simpang Pematang dan akan disambut langsung oleh Bupati Mesuji, Khamami.

Lanjutnya, berdasarkan informasi dari Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Lampung, dijadwalkan jamaah haji asal Mesuji yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 37 akan bertolak dari Madinah pada 10 Oktober 2016 pukul 22.45 WIB dan tiba di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta pada 11 Oktober 2016 pukul 12.10 WIB, kemudian akan langsung diterbangkan menuju Bandara Radin Inten II pada hari yang sama.

“Tiba di Bandara Radin Inten II, selanjutnya jamaah haji akan dibawa ke Asrama Haji Rajabasa dulu sebelum kembali ke Mesuji. Diperkirakan rombongan akan tiba di Mesuji pada pukul 21.00 WIB dan direncanakan akan disambut langsung oleh Bupati Mesuji. Tentu kami berharap semua jamaah haji tetap sehat dan selamat sampai kembali ke rumah masing-masing, bertemu dengan keluarga dan sanak saudara. Semoga menjadi haji yang mabrur,” ujarnya.

| Ekli L7news.

Berita lainnya :

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

JAKARTA – Indonesia Policy Review (IPR) mengingatkan janji Presiden Prabowo untuk renovasi 8.000 sekolah di seluruh Indonesia. Terutama sekolah-sekolah di daerah-daerah Tertinggal, Terdepan, dan Terluar (3T). Hal ini disampaikan Founder…

0 comments
123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

Bandar Lampung – Sebanyak 123 siswa Pendidikan Pembentukan (Diktuk) Bintara Polri T.A. 2025 dari SPN Polda Lampung resmi memulai program Latihan Kerja (Latja) di Polresta Bandar Lampung. Kegiatan ini dibuka…

0 comments
Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Lampung – Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal kembali memperpanjang program pemutihan pajak kendaraan bermotor (PKB) tahap kedua hingga 6 Desember 2025. Kebijakan ini diambil karena tingginya animo masyarakat untuk memanfaatkan…

0 comments
Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Jakarta – Pesawat angkut militer Airbus A400M yang dibeli oleh Indonesia akhirnya tiba di Base Ops Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Senin (3/11) sekitar pukul 07.50 WIB. Pesawat berwarna abu-abu…

0 comments
China–AS Sepakati Gencatan Dagang, Beijing Cabut Pembatasan Ekspor Logam Tanah Jarang

China–AS Sepakati Gencatan Dagang, Beijing Cabut Pembatasan Ekspor Logam Tanah Jarang

Washington – Pemerintah China sepakat menangguhkan pembatasan ekspor tambahan untuk logam tanah jarang dan menghentikan penyelidikan terhadap perusahaan chip asal Amerika Serikat. Kesepakatan ini diumumkan Gedung Putih pada Sabtu (1/11)…

0 comments

PKS Tegaskan Dukungan untuk Presiden Prabowo Demi Kepentingan Bangsa

Jakarta – Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Almuzzammil Yusuf menegaskan dukungan partainya terhadap pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Ia menyebut langkah tersebut diambil demi kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan…

0 comments
Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Jakarta – Badan Pangan Nasional (Bapanas) menegaskan bahwa perputaran stok beras di gudang maksimal enam bulan menjadi langkah ideal untuk menjaga kesegaran, mutu, dan kelayakan beras yang disalurkan kepada masyarakat…

0 comments
Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Cianjur – Dua orang mengalami luka bakar serius akibat kebakaran hebat yang terjadi setelah truk tangki BBM terguling di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kampung Jebrod, Kecamatan Cilaku, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat,…

0 comments
Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Sentul, Bogor — Pengurus Pusat Blazer Indonesia Club (BIC) menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) di Sirkuit Sentul, Bogor, sebagai langkah awal penyusunan dan penetapan arah program kerja organisasi untuk periode…

0 comments
HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

BANDAR LAMPUNG – Badan Pengurus Daerah (BPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Lampung di bawah kepemimpinan Gilang Ramadhan sukses menggelar kegiatan Mancakrida bertema “Strength In” pada Sabtu, 1 November 2025,…

0 comments
Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bandar Lampung – Suasana hangat dan penuh semangat menyelimuti Bento Kopi Lampung saat berlangsungnya Bento Musik Solo Song 2025, Jumat Sore hingga malam (31/10). Ajang pencarian bakat musik yang digelar…

0 comments
Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Bandar Lampung – Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai (Saburai) resmi melantik pengurus Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) periode 2025–2026 pada Jumat, 31 Oktober 2025. Acara pelantikan berlangsung khidmat di Gedung Graha Lantai…

0 comments

Bupati dan Wakil Bupati Pesawaran Sholat Idul Adha 1437 H di Masjid Ar-Royyan

 LAMPUNG7NEWS 

GEDONG TATAAN | Bupati dan Wakil Bupati Pesawaran, H. Dendi Ramadhona K, ST., dan Eriawan, SH., bersama istri dan jajaran dilingkup pemerintah Kabupaten Pesawaran melaksanakan ibadah sholat ied berjamaah di Masjid Ar-Royyan, Kecamatan Gedongtataan bersama masyarakat Pesawaran pada hari raya Idul Adha 1437 H.

Dalam hari raya kurban tersebut, terdapat hewan kurban yang terdiri dari 6 ekor sapi dan 23 ekor kambing di Masjid Ar-Royyan, Kecamatan Gedong Tataan, Kabupaten Pesawaran.

Dalam sambutannya, Bupati Pesawaran mengatakan, pada musim haji tahun ini sebanyak 61 jamaah calon haji dari Kabupaten Pesawaran yang menjalankan ibadah haji di tanah suci. Terdiri dari 30 laki-laki dan 28 jamaah calon haji perempuan.

“Hal ini mengindikasikan kemampuan ekonomi masyarakat Pesawaran untuk menunaikan rukun islam kelima menunjukkan tingkat kesadaran iman yang semakin meningkat,” ujarnya.

Dendi mengatakan, ibadah kurban memiliki arti yang luas khususnya dibidang spriritual. Sebagaimana pengorbanan Nabi Ibrohim dan Nabi Ismail yang memberikan contoh dan makna, bahwa setiap manusia mau dan patuh serta ikhlas tanpa pamrih untuk berkurban.

“Alangkah indah hidup ini jika teladan yang diberikan Nabi Ibrohim dan Nabi Ismail dapat diwujudkan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, khususnya di Kabupaten Pesawaran,” ungkapnya.

Untuk itu, ia berharap kepada seluruh umat muslim di Kabupaten Pesawaran agar semangat berkurban selalu ada disetiap detak jantung. Dan diharapkan, Idul Adha hendaknya dijadikan momentum untuk bercermin dan berintrospeksi diri sudah sejauh mana berkurban untuk sesama.

“Sehingga kita dapat menunjukkan Pesawaran jauh lebih baik, lebih maju dan berbudaya serta kedepannya semakin sejahtera. Selain itu, hari raya idul adha kali ini saya berharap dapat dijadikan momentum untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT,” jelasnya.

Usai melaksanakan ibadah sholat ied berjamaah, Bupati dan Wakil Bupati Pesawaran dan jajaran serta unsur pimpinan daerah langsung meninjau hewan kurban yang akan disembelih. Dimana, Bupati Pesawaran menyerahkan secara simbolis hewan kurban kepada ketua pelaksanaan kegiatan penyembelihan hewan qurban yang juga ketua pengurus harian Masjid Ar-Royyan, Ulin Nuha. Kemudian, Bupati menggelar open house di rumah dinas bupati di Desa Kurungan Nyawa. Selain para pejabat dilingkup pemda setempat dan masyarakat sekitar, nampak hadir juga Anggota DPR-MPR RI yang juga ayahanda Bupati Pesawaran, Zulkifli Anwar beserta istri, Hj. Djuniar Adehar Zulkifli dalam acara silaturahmi di rumah dinas Bupati Pesawaran tersebut.

| Hendri wartawan L7news.

Berita lainnya

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

JAKARTA – Indonesia Policy Review (IPR) mengingatkan janji Presiden Prabowo untuk renovasi 8.000 sekolah di seluruh Indonesia. Terutama sekolah-sekolah di daerah-daerah Tertinggal, Terdepan, dan Terluar (3T). Hal ini disampaikan Founder…

0 comments
123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

Bandar Lampung – Sebanyak 123 siswa Pendidikan Pembentukan (Diktuk) Bintara Polri T.A. 2025 dari SPN Polda Lampung resmi memulai program Latihan Kerja (Latja) di Polresta Bandar Lampung. Kegiatan ini dibuka…

0 comments
Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Lampung – Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal kembali memperpanjang program pemutihan pajak kendaraan bermotor (PKB) tahap kedua hingga 6 Desember 2025. Kebijakan ini diambil karena tingginya animo masyarakat untuk memanfaatkan…

0 comments
Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Jakarta – Pesawat angkut militer Airbus A400M yang dibeli oleh Indonesia akhirnya tiba di Base Ops Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Senin (3/11) sekitar pukul 07.50 WIB. Pesawat berwarna abu-abu…

0 comments

PKS Tegaskan Dukungan untuk Presiden Prabowo Demi Kepentingan Bangsa

Jakarta – Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Almuzzammil Yusuf menegaskan dukungan partainya terhadap pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Ia menyebut langkah tersebut diambil demi kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan…

0 comments
Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Jakarta – Badan Pangan Nasional (Bapanas) menegaskan bahwa perputaran stok beras di gudang maksimal enam bulan menjadi langkah ideal untuk menjaga kesegaran, mutu, dan kelayakan beras yang disalurkan kepada masyarakat…

0 comments
Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Cianjur – Dua orang mengalami luka bakar serius akibat kebakaran hebat yang terjadi setelah truk tangki BBM terguling di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kampung Jebrod, Kecamatan Cilaku, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat,…

0 comments
Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Sentul, Bogor — Pengurus Pusat Blazer Indonesia Club (BIC) menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) di Sirkuit Sentul, Bogor, sebagai langkah awal penyusunan dan penetapan arah program kerja organisasi untuk periode…

0 comments
HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

BANDAR LAMPUNG – Badan Pengurus Daerah (BPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Lampung di bawah kepemimpinan Gilang Ramadhan sukses menggelar kegiatan Mancakrida bertema “Strength In” pada Sabtu, 1 November 2025,…

0 comments
Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bandar Lampung – Suasana hangat dan penuh semangat menyelimuti Bento Kopi Lampung saat berlangsungnya Bento Musik Solo Song 2025, Jumat Sore hingga malam (31/10). Ajang pencarian bakat musik yang digelar…

0 comments
Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Bandar Lampung – Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai (Saburai) resmi melantik pengurus Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) periode 2025–2026 pada Jumat, 31 Oktober 2025. Acara pelantikan berlangsung khidmat di Gedung Graha Lantai…

0 comments
Baru Lima Hari Beroperasi, SPPG Pekon Dadimulyo Dikeluhkan Warga Akibat Limbah Cair

Baru Lima Hari Beroperasi, SPPG Pekon Dadimulyo Dikeluhkan Warga Akibat Limbah Cair

Tanggamus – Alih-alih membawa manfaat bagi masyarakat, keberadaan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Pekon Dadimulyo, Kecamatan Wonosobo, Kabupaten Tanggamus, justru menimbulkan keresahan warga. Baru lima hari beroperasi, warga sekitar…

0 comments

Tanjung Raya Terbanyak, Jumlah Hewan Kurban Mesuji Tahun 2016 Mencapai Ribuan

 LAMPUNG7NEWS 

Mesuji | Pemotongan hewan kurban di Kabupaten Mesuji pada Hari Raya Idul Adha 1437 H Tahun 2016 berjumlah ribuan.

Yang mana jumlah keseluruhan hewan kurban di 7 kecamatan se-Kabupaten Mesuji sebanyak 1.168 ekor hewan yang disembelih, terdiri dari 151 ekor sapi, 1.015 ekor kambing dan 2 ekor kerbau.

fb_img_147

“Diantara ribuan hewan kurban tersebut, pemerintah setempat menyumbang 11 sapi dan 3 ekor kambing,” kata Ronal Nasution saat berada di Rumah Dinas Bupati Mesuji melalui selulernya, Senin, 11 September 2016.

Terkait itu sambungnya, jumlah hewan kurban melalui pendataan Dinas Peternakan setempat yang dilakukan di 7 kecamatan berjumlah 1.168 terdiri dari sapi, kambing dan kerbau.

“Dengan jumlah yang mencapai ribuan, diharapkan pemotongan hewan kurban baik dari pihak pemda maupun masyarakat di tahun 2016 ini bisa dirasakan manfaatnya dengan saling berbagi kepada saudara kita yang memang berhak menerimanya,” kata Dia.

Berikut data kurban yang ada di Kabupaten Mesuji dari 7 Kecamatan.

Kecamatan Panja Jaya, 7 sapi, 94 kambing.
Kecamatan Simpang Pematang, 18 sapi, 134 kambing.
Kecamatan Mesuji Timur, 26 sapi, 115 kambing.
Kecamatan Rawa Jitu Utara (RJU) 20 sapi, 127 kambing.
Kecamatan Mesuji, 6 sapi, 154 kambing.
Kecamatan Tanjung Raya, 38 sapi, 207 kambing. Dan Kecamatan Way Serdang 28 sapi, 182 kambing.
Sementara untuk Pemerintah Derah sendiri sebanyak 11 sapi, dan 3 ekor kambing.

“Dari data yang dihimpun, Kecamatan Tanjung Raya memiliki nilai terbanyak jumlah hewan kurban yang disembelih pada tahun ini,” pungkas Ronal.

| Ekli wartawan L7news

C00269663

Berita lainnya

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

JAKARTA – Indonesia Policy Review (IPR) mengingatkan janji Presiden Prabowo untuk renovasi 8.000 sekolah di seluruh Indonesia. Terutama sekolah-sekolah di daerah-daerah Tertinggal, Terdepan, dan Terluar (3T). Hal ini disampaikan Founder…

0 comments
123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

Bandar Lampung – Sebanyak 123 siswa Pendidikan Pembentukan (Diktuk) Bintara Polri T.A. 2025 dari SPN Polda Lampung resmi memulai program Latihan Kerja (Latja) di Polresta Bandar Lampung. Kegiatan ini dibuka…

0 comments
Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Lampung – Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal kembali memperpanjang program pemutihan pajak kendaraan bermotor (PKB) tahap kedua hingga 6 Desember 2025. Kebijakan ini diambil karena tingginya animo masyarakat untuk memanfaatkan…

0 comments
Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Jakarta – Pesawat angkut militer Airbus A400M yang dibeli oleh Indonesia akhirnya tiba di Base Ops Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Senin (3/11) sekitar pukul 07.50 WIB. Pesawat berwarna abu-abu…

0 comments
China–AS Sepakati Gencatan Dagang, Beijing Cabut Pembatasan Ekspor Logam Tanah Jarang

China–AS Sepakati Gencatan Dagang, Beijing Cabut Pembatasan Ekspor Logam Tanah Jarang

Washington – Pemerintah China sepakat menangguhkan pembatasan ekspor tambahan untuk logam tanah jarang dan menghentikan penyelidikan terhadap perusahaan chip asal Amerika Serikat. Kesepakatan ini diumumkan Gedung Putih pada Sabtu (1/11)…

0 comments

PKS Tegaskan Dukungan untuk Presiden Prabowo Demi Kepentingan Bangsa

Jakarta – Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Almuzzammil Yusuf menegaskan dukungan partainya terhadap pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Ia menyebut langkah tersebut diambil demi kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan…

0 comments
Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Jakarta – Badan Pangan Nasional (Bapanas) menegaskan bahwa perputaran stok beras di gudang maksimal enam bulan menjadi langkah ideal untuk menjaga kesegaran, mutu, dan kelayakan beras yang disalurkan kepada masyarakat…

0 comments
Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Cianjur – Dua orang mengalami luka bakar serius akibat kebakaran hebat yang terjadi setelah truk tangki BBM terguling di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kampung Jebrod, Kecamatan Cilaku, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat,…

0 comments
Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Sentul, Bogor — Pengurus Pusat Blazer Indonesia Club (BIC) menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) di Sirkuit Sentul, Bogor, sebagai langkah awal penyusunan dan penetapan arah program kerja organisasi untuk periode…

0 comments
HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

BANDAR LAMPUNG – Badan Pengurus Daerah (BPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Lampung di bawah kepemimpinan Gilang Ramadhan sukses menggelar kegiatan Mancakrida bertema “Strength In” pada Sabtu, 1 November 2025,…

0 comments
Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bandar Lampung – Suasana hangat dan penuh semangat menyelimuti Bento Kopi Lampung saat berlangsungnya Bento Musik Solo Song 2025, Jumat Sore hingga malam (31/10). Ajang pencarian bakat musik yang digelar…

0 comments
Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Bandar Lampung – Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai (Saburai) resmi melantik pengurus Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) periode 2025–2026 pada Jumat, 31 Oktober 2025. Acara pelantikan berlangsung khidmat di Gedung Graha Lantai…

0 comments

Gubernur Lampung Melaksanakan Sholat Ied Di Lapangan Parkir Saburai

 LAMPUNG7NEWS 

Bandar Lampung | Gubernur Lampung Beserta keluarga melaksanakan sholat Idul Adha di Lapangan Saburai, Enggal Bandar Lampung. Pada kesempatan tersebut, Gubernur Lampung juga menyerahkan 1 ekor sapi sebagai hewan kurban dan diterima oleh Kakanwil Kementrian Agama Provinsi Lampung.

061

Setelah melaksanakan sholat Idul Adha, Gubernur dan keluarga melaksanakan tradisi sungkeman di Rumah Dinas Gubernur (Mahan Agung). Gubernur memaknai Idul Adha selain sebagai hari berqurban juga momentum untuk lebih dekat bersama keluarga dan menjalin tali silahturahmi bersama kerabat.

| red | je

C00269663

Berita lainnya

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

JAKARTA – Indonesia Policy Review (IPR) mengingatkan janji Presiden Prabowo untuk renovasi 8.000 sekolah di seluruh Indonesia. Terutama sekolah-sekolah di daerah-daerah Tertinggal, Terdepan, dan Terluar (3T). Hal ini disampaikan Founder…

0 comments
123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

Bandar Lampung – Sebanyak 123 siswa Pendidikan Pembentukan (Diktuk) Bintara Polri T.A. 2025 dari SPN Polda Lampung resmi memulai program Latihan Kerja (Latja) di Polresta Bandar Lampung. Kegiatan ini dibuka…

0 comments
Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Lampung – Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal kembali memperpanjang program pemutihan pajak kendaraan bermotor (PKB) tahap kedua hingga 6 Desember 2025. Kebijakan ini diambil karena tingginya animo masyarakat untuk memanfaatkan…

0 comments
Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Jakarta – Pesawat angkut militer Airbus A400M yang dibeli oleh Indonesia akhirnya tiba di Base Ops Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Senin (3/11) sekitar pukul 07.50 WIB. Pesawat berwarna abu-abu…

0 comments
China–AS Sepakati Gencatan Dagang, Beijing Cabut Pembatasan Ekspor Logam Tanah Jarang

China–AS Sepakati Gencatan Dagang, Beijing Cabut Pembatasan Ekspor Logam Tanah Jarang

Washington – Pemerintah China sepakat menangguhkan pembatasan ekspor tambahan untuk logam tanah jarang dan menghentikan penyelidikan terhadap perusahaan chip asal Amerika Serikat. Kesepakatan ini diumumkan Gedung Putih pada Sabtu (1/11)…

0 comments

PKS Tegaskan Dukungan untuk Presiden Prabowo Demi Kepentingan Bangsa

Jakarta – Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Almuzzammil Yusuf menegaskan dukungan partainya terhadap pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Ia menyebut langkah tersebut diambil demi kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan…

0 comments
Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Jakarta – Badan Pangan Nasional (Bapanas) menegaskan bahwa perputaran stok beras di gudang maksimal enam bulan menjadi langkah ideal untuk menjaga kesegaran, mutu, dan kelayakan beras yang disalurkan kepada masyarakat…

0 comments
Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Cianjur – Dua orang mengalami luka bakar serius akibat kebakaran hebat yang terjadi setelah truk tangki BBM terguling di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kampung Jebrod, Kecamatan Cilaku, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat,…

0 comments
Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Sentul, Bogor — Pengurus Pusat Blazer Indonesia Club (BIC) menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) di Sirkuit Sentul, Bogor, sebagai langkah awal penyusunan dan penetapan arah program kerja organisasi untuk periode…

0 comments
HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

BANDAR LAMPUNG – Badan Pengurus Daerah (BPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Lampung di bawah kepemimpinan Gilang Ramadhan sukses menggelar kegiatan Mancakrida bertema “Strength In” pada Sabtu, 1 November 2025,…

0 comments
Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bandar Lampung – Suasana hangat dan penuh semangat menyelimuti Bento Kopi Lampung saat berlangsungnya Bento Musik Solo Song 2025, Jumat Sore hingga malam (31/10). Ajang pencarian bakat musik yang digelar…

0 comments
Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Bandar Lampung – Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai (Saburai) resmi melantik pengurus Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) periode 2025–2026 pada Jumat, 31 Oktober 2025. Acara pelantikan berlangsung khidmat di Gedung Graha Lantai…

0 comments

Pemda Mesuji Akan Potong Hewan Qurban di 3 Titik

 LAMPUNG7NEWS 

Mesuji | Perayaan Hari Raya Idul Adha 2016M/1437H yang dikenal dengan Lebaran Haji atau Hari Raya Qurban Jatuh pada Tanggal 12 September, Hari Senin mendatang.

Dalam rangka menyambut Hari Raya Qurban tersebut, Pemda Mesuji melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat Kabupaten setempat akan melakukan penyembelihan hewan qurban sebanyak 6 ekor, yang terdiri dari 3 ekor sapi dan 3 ekor kambing.

Seperti yang diungkapkan Muzakir selaku PLH dari Kabag Kesra Mesuji, Mudiono, S Ag, M,Pdi. yang saat ini sedang melaksanakan ibadah haji.

“Pemda Mesuji akan melakukan pemotongan hewan qurban sebanyak 6 ekor. Rencanaya pemotongan akan dibagi 1 ekor sapi dan 1 ekor kambing yang tersebar di 3 wilayah, dan akan disaksikan oleh tiga Tim pejabat tinggi di Kabupaten ini,” katanya.

Untuk pembagianya lanjut Muzakir, rombongan Tim 1 Bupati Mesuji Khamami, SH dan Kapolres Mesuji AKBP. Purwanto Puji Sutan, S.IK.,MH. Berlokasi di Desa Bangun Mulyo, Kecamatan Simpang Pematang.

Tim 2 Wakil Bupati H. Ismail Ishak dan Sekretaris Daerah Ir. Rizal Fauzi, di Masjid Almuhajirin Desa Fajar Baru, Kecamatan Panca Jaya.

Sementara untuk Tim 3 Ketua DPRD Mesuji, Fuad Amrulloh, SE, di Desa Tanjung Sari Kecamatan Tanjung Raya.

“Para rombongan Tim tersebut akan melakukan sholat idz dimasing-masing wilayahnya. setelah menyaksikan penyembelihan hewan qurban, rombongan akan berkumpul di rumah dinas bupati,” jelas Muzakir.

Sementara untuk hewan qurban saat ini baru itu yang terdata lanjutnya kepada Lampung7news, Jumat, 9/9.

“Hewan qurban itu akan kita serahkan sepenuhnya dengan pihak desa,” tukasnya.

| Ekli wartawan L7news

C00269663

Berita lainnya

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

IPR Ingatkan Janji Presiden Rp13 Triliun Untuk Renovasi 8.000 Sekolah: Jangan Abaikan Siswa di Sekolah Negeri

JAKARTA – Indonesia Policy Review (IPR) mengingatkan janji Presiden Prabowo untuk renovasi 8.000 sekolah di seluruh Indonesia. Terutama sekolah-sekolah di daerah-daerah Tertinggal, Terdepan, dan Terluar (3T). Hal ini disampaikan Founder…

0 comments
123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

123 Siswa Diktuk Bintara Polri SPN Polda Lampung Mulai Latihan Kerja di Polresta Bandar Lampung

Bandar Lampung – Sebanyak 123 siswa Pendidikan Pembentukan (Diktuk) Bintara Polri T.A. 2025 dari SPN Polda Lampung resmi memulai program Latihan Kerja (Latja) di Polresta Bandar Lampung. Kegiatan ini dibuka…

0 comments
Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Gubernur Lampung Perpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan hingga 6 Desember 2025

Lampung – Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal kembali memperpanjang program pemutihan pajak kendaraan bermotor (PKB) tahap kedua hingga 6 Desember 2025. Kebijakan ini diambil karena tingginya animo masyarakat untuk memanfaatkan…

0 comments
Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Pesawat Airbus A400M Tiba di Indonesia, Perkuat Armada Angkut TNI AU

Jakarta – Pesawat angkut militer Airbus A400M yang dibeli oleh Indonesia akhirnya tiba di Base Ops Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Senin (3/11) sekitar pukul 07.50 WIB. Pesawat berwarna abu-abu…

0 comments
China–AS Sepakati Gencatan Dagang, Beijing Cabut Pembatasan Ekspor Logam Tanah Jarang

China–AS Sepakati Gencatan Dagang, Beijing Cabut Pembatasan Ekspor Logam Tanah Jarang

Washington – Pemerintah China sepakat menangguhkan pembatasan ekspor tambahan untuk logam tanah jarang dan menghentikan penyelidikan terhadap perusahaan chip asal Amerika Serikat. Kesepakatan ini diumumkan Gedung Putih pada Sabtu (1/11)…

0 comments

PKS Tegaskan Dukungan untuk Presiden Prabowo Demi Kepentingan Bangsa

Jakarta – Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Almuzzammil Yusuf menegaskan dukungan partainya terhadap pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Ia menyebut langkah tersebut diambil demi kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan…

0 comments
Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Bapanas Pastikan Stok Beras Maksimal Enam Bulan untuk Jaga Kualitas

Jakarta – Badan Pangan Nasional (Bapanas) menegaskan bahwa perputaran stok beras di gudang maksimal enam bulan menjadi langkah ideal untuk menjaga kesegaran, mutu, dan kelayakan beras yang disalurkan kepada masyarakat…

0 comments
Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Truk Tangki BBM Terguling di Cianjur, Dua Orang Alami Luka Bakar Serius

Cianjur – Dua orang mengalami luka bakar serius akibat kebakaran hebat yang terjadi setelah truk tangki BBM terguling di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kampung Jebrod, Kecamatan Cilaku, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat,…

0 comments
Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Blazer Indonesia Club Tetapkan Program Kerja 2025–2028 di Sirkuit Sentul

Sentul, Bogor — Pengurus Pusat Blazer Indonesia Club (BIC) menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) di Sirkuit Sentul, Bogor, sebagai langkah awal penyusunan dan penetapan arah program kerja organisasi untuk periode…

0 comments
HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

HIPMI Lampung Perkuat Solidaritas dan Kepemimpinan Lewat Mancakrida “Strength In”

BANDAR LAMPUNG – Badan Pengurus Daerah (BPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Lampung di bawah kepemimpinan Gilang Ramadhan sukses menggelar kegiatan Mancakrida bertema “Strength In” pada Sabtu, 1 November 2025,…

0 comments
Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bento Musik Solo Song 2025 Sesi 1, 20 Peserta Tampil Memukau Pengunjung

Bandar Lampung – Suasana hangat dan penuh semangat menyelimuti Bento Kopi Lampung saat berlangsungnya Bento Musik Solo Song 2025, Jumat Sore hingga malam (31/10). Ajang pencarian bakat musik yang digelar…

0 comments
Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Universitas Saburai Lantik Pengurus UKM Periode 2025–2026: Wujud Regenerasi dan Penguatan Karakter Mahasiswa

Bandar Lampung – Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai (Saburai) resmi melantik pengurus Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) periode 2025–2026 pada Jumat, 31 Oktober 2025. Acara pelantikan berlangsung khidmat di Gedung Graha Lantai…

0 comments

Ratusan Tamu Silih Berganti Pada Halal Bihalal Gubernur Lampung

Bandar Lampung | Gubernur Lampung M. Ridho Ficardo dan Wakil Gubernur Lampung Bachtiar Basri menggelar acara…

Jema’at Kristiani GPIB Bethefilah Hanura, Saat Lalu Jaga Dan Bantu Umat Muslim Yang Melaksanakan Sholat Ied

[espro-slider id=20600] TELUK PANDAN | Toleransi dan kerukunan umat beragama ditunjukan umat Kristiani Jemaat Gereja GPIB Bethefilah…