Gubernur Lampung dan Keluarga Laksanakan Sholat Idul Fitri Di Lapangan Enggal

IMG_0820
[highlight style=”red”]LAMPUNG7NEWS[/highlight]
BANDAR LAMPUNG – Rabu pagi (6/7) Gubernur Lampung Ridho Ficardo dan Wakil Gubernur Bachtiar Basri beserta keluarga melaksanakan shalat ied bersama masyarakat sekitar Bandar Lampung di lapangan Saburai, Enggal, Bandar Lampung.
Shalat yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama Kanwil Lampung ini di imami Ma’mun Rasyid dan Khotib Nurcholis Madjid dengan tema ‘Meraih Kemenangan dan Kemabruran Ramadhan’. Turut hadir pula Plt. Sekda Sutono, beserta jajaran pejabat di lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung lainnya.
Dalam sesi wawancara dengan awak media, Ridho mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri, dan Ia mohon doa untuk pembangunan Provinsi Lampung di hari kemenangan ini.
“Selamat merayakan Idul Fitri, selamat berkumpul bersama keluarga dalam sukacita dan penuh hikmah. Saya sekeluarga beserta jajaran Pemerintah Provinsi Lampung menyampaikan permohonan maaf di hari yang fitri ini dan mohon doa bagi masyarakat Lampung untuk kelancaran pembangunan Lampung yang kita cintai.”
Usai rangkaian acara, Gubernur Ridho dan Wagub Bachtiar Basri tampak dikerumuni warga yang hendak bersalaman dan berfoto. Direncanakan setelah melaksanakan shalat ied, Gubernur Lampung Ridho Ficardo dan Wagub Bakhtiar Basri menggelar “Open House” di rumah dinas masing-masing.| red.

Dirpamobvit Polda Lampung Berikan Tali Asih Kepada Anggota Yang Sedang Sakit

LAMPUNG7COM | Direktur Pengamanan Obyek Vital (Dirpamobvit) Polda Lampung Kombes Pol Joko Bintoro, beserta Wadir Pamobvit, dan beberapa Kasubdit, memberikan tali asih kepada Personil Ditpamobvit Polda Lampung yang sedang menderita…

0 comments

Setelah Menunggu 6 Tahun, Akhirnya Kota Balam Kembali jadi Juara Umum MTQ Ke-50 Provinsi Lampung, Ini Kata Eva Dwiana

LAMPUNG7COM | Wali Kota Eva Dwiana bersyukur, setelah menunggu enam tahun, Kota Bandarlampung akhirnya kembali jadi juara umum Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) ke-50 Provinsi Lampung di Lapangan Saburai, Enggal, Kota…

0 comments

87 ORANG KAFILAH KOTA METRO SIAP BERLAGA PADA MTQ TINGKAT PROVINSI DI TANGGAMUS

[espro-slider id=17230] Metro | Walikota Metro Achmad Pairin melepas 87 orang Kafilah MTQ Kota Metro dalam rangka penyelenggaraan MTQ tingkat Provinsi Lampung Ke-44 Tahun 2016 di Kabupaten Tanggamus, di Aula…

0 comments
Menpan RB-RI Resmikan 17 MPP se-Indonesia Termasuk Mesuji Lampung

Menpan RB-RI Resmikan 17 MPP Se-Indonesia Termasuk Mesuji Lampung

Mesuji – Pemerintah Daerah Kabupaten Mesuji Provinsi Lampung dalam hal ini Penjabat Bupati, Dr. Drs. Sulpakar, M.M., menghadiri Peresmian Mal Pelayanan Publik (MPP) di Jakarta secara langsung yang dirsemikan oleh…

0 comments

Pelaku Curanmor Diamankan Polsek Carenang Polres Serang Karena Jadi Sasaran Amukan Warga

LAMPUNG7COM | Polsek Carenang Polres Serang berhasil amankan pelaku berinisial SB (22) dan MBK (30) laki-laki, namun satu dari dua pelaku pencurian motor jadi bulan-bulanan warga saat tertangkap di Desa…

0 comments

PELANGGAN KECEWA DENGAN LAYANAN TELKOMNET SPEEDY LAMPUNG

LAMPUNG7NEWS.COM, Pesawaran – PT. Telkom merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara yang bergerak dibidang Jasa Telekomunikasi ini semakin memprihatinkan atas pelayanan terhadap pelanggan pengguna jasanya tersebut, baik itu berupa…

0 comments

Tulis Komentar Anda