Bandar Lampung | Gubernur Lampung Ridho Ficardo terus berupaya ‘menjual’ Lampung untuk meningkatkan Pariwisata dan Investasi di Bumi Ruwa Jurai. Direncanakan, Kamis (28/4), ia akan menyambangi Pulau Dewata Bali.
Kedatangan Ridho ke Bali kali ini dalam rangka kerjasama antara Provinsi Lampung dan Provinsi Bali untuk pengembangan Pariwisata daerah. Sederet acara yang dihelat esok dalam tajuk ‘Lampung Tourism Business Meeting & Pameran Pariwisata Lampung 2016’ di Harris Hotel & Residence Bali merupakan awal kerjasama kedua belah pihak dalam Pengembangan Kepariwisataan daerah.
Beberapa acara yang akan berlangsung esok, seperti pameran Kepariwisataan Provinsi Lampung dari Disparekraf Lampung, Business Meeting yang diikuti puluhan Biro Travel, serta Ridho juga akan ikuti gala Diner bersama Gubernur Bali dan para Investor.
Dalam gala Diner, direncanakan Gubernur akan mempresentasikan dan “menjual” Lampung dihadapan pengusaha/investor potensial. Selain itu, diadakan penandatanganan MOU antara Association of the Indonesian Tours & Travel Agencies (ASITA) Lampung & ASITA Bali yang disaksikan oleh masing-masing Gubernur.
Seperti disampaikan Gubernur dalam berbagai kesempatan, Pemerintah Provinsi Lampung menjadikan Pariwisata sebagai program prioritas. Dikatakannya, Ia menargetkan Lampung masuk dalam 3 besar tujuan wisata di Indonesia, setelah Bali dan Nusa Tenggara. Dalam Promosi di Bali kali ini adalah salah satu upaya Gubernur Ridho mewujudkan cita-cita tersebut. | red.
| Baca Juga
Artikel | Kisah | Kesehatan | Pertambangan & Energi
Pertanian & Perikanan | Organisasi | Sosial
Handphone | Komputer | Mesin | Unik Langka
Lalu Lintas | Bola | Sport
| Berita Pilihan
Kapolres Karawang Lakukan Penanaman Magrov Ditepi Pantai Tanjung Pakis
LAMPUNG7COM – KARAWANG | Melakukan kunjungan kali pertama Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono Ke Polsek Pakisjaya sebagai Kapolres Karawang, Kunjungan tersebut dilakukan Kapolres sekaligus dalam kegiatan pelestarian lingkungan dengan penanaman…
Bhabinkamtibmas Polsek Sindangkerta Giat Sambang Kamtibmas di Girimukti
LAMPUNG7COM–CIMAHI| Atas Arahan dan Petunjuk Kapolres CImahi Polda Jabar AKBP Aldi Subartono. Bhabinkamtibmas Desa Girimukti Polsek Sindangkerta Bripka Tri Sutriana melaksanakan giat silaturahmi kamtibmas bersama para Tomas, Toga dan Toda…
Polisi Naikkan Kasus Dugaan Ujaran Kebencian Bahar bin Smith ke Penyidikan
LAMPUNG7COM | Kapolda Jawa Barat Irjen Suntana menegaskan pihaknya sudah meningkatkan kasus yang menjerat Bahar bin Smith menjadi penyidikan. Kasus yang menjerat Bahar bin Smith terkait dugaan ujaran kebencian yang…
Tiga Personil Piket Polsek Telukjambe Barat Lakukan Giat Patroli, Antisipasi Kerawanan C3
Lampung7com–Polres Karawang| Giat Patroli piket anggota Polsek Telukjambe Barat (Jambar) polres Karawang Polda Jabar, Rabu (22/02/’23) pada pukul 12.26 Wib sampai selesai, sambangi dan ngawangkong dengan piket jaga atau security…
Sat Reskrim Amankan 17 Tersangka Dalam Sebulan Terakhir
LAMPUNG7COM–POLRES KARAWANG – Selama bulan Pebruari 2023, Sat Reskrim Polres Karawang memburu Pelaku Curat, curas dan curanmor yang ada di wilayah Kab. Karawang. Hasilnya, Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono melalui…