Kalau Tidak Disiplin, Begini Hasilnya

20160527_111112_resized

[highlight style=”red”]LAMPUNG7NEWS[/highlight]

Lampung Timur | Meski Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Lampung Timur (Lamtim) melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke seluruh jajaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD). Namun diduga kuat karena kebiasaan yang tak taat aturan, banyak pegawai negeri sipil (PNS) pulang bekerja lebih awal. Alhasil banyak PNS yang kelimpungan akibat Sidak di hari pertama itu.

Bupati, Chusnunia Chalim dan Wakil Bupati Lampung Timur, Zaiful Bukhori melakukan ke seluruh jajaran komplek perkantoran pemerintah daerah, dengan pembagian beberapa tim, diantaranya, Wakil Bupati bersama Sekretaris Daerah (Sekda) dan Bupati sendiri bersama timnya.

Sayangnya, meski sidak dilakukan para pimpinan di Kabupaten itu, tetap saja berjalan seperti biasanya, para pemegang kegiatan seperti PPK dan PPTK tetap tidak masuk kerja.

Anehnya, hal tersebut tetap berlanjut, bahkan pelanggar disiplin diberikan kepercayaan menjadi pengendali kegiatan.

Amir Faisol Direktur PT. Sukadana Prima Lestari sekaligus warga asli Sukadana Lampung Timur menuturkan, para pemangku kebijakan di Kabupaten setempat, tidak pernah mau menerapkan aturan sesungguhnya, itu kata dia, tidak perlu banyak mengkaji.

Contoh lanjutnya, baru pukul 10.00 WIB, Bupati dan Wakil Sidak ke kantor-kantor, masih banyak kantor yang sudah tutup pukul 14.00 WIB.

“Sedangkan harusnya pegawai itu pulang jam 4 sore ‘kan?. Saya kira ini kalau pemimpinnya tidak tegas, maka akan tetap berlarut-larut. Sepertinya sudah mengakar dengan sistem kerja asalan,” ketus Amir Faisol.

Pantauan Lampung7news senin (11/07/2016) pukul 14.00 WIB, dinas yang sudah tutup baik pintu ataupun gerbang, diantaranya ialah Dinas Pekerjaan Umum (PU), Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP), dan Badan Kesbanglinmas. | Riswan L7news.

BERITA LAINNYA :

Tak Sampai 24 Jam Pelaku Anirat Di Pekon Teba Bunuk Ditangkap Tekab 308 Presisi Polres Tanggamus

    Tempo 8 Jam Pelaku Anirat di Pekon Teba Bunuk Ditangkap Tekab 308 Presisi Polres Tanggamus Tanggamus – Tim gabungan Tekab 308 Presisi Polres Tanggamus dan Polsek Kota Agung…

0 comments

Aksi Viral, Kaburnya ke Jawa Timur, Pengemudi Pajero Yang Aniaya Sopir Truk

Jakarta | Polisi menangkap pengendara Pajero Sport yang viral diduga menganiaya sopir truk kontainer di Jalan Yos Sudarso, Sunter, Jakarta Utara pada Sabtu (26/6) lalu. Diketahui, pelaku sempat ngumpet di wilayah Jawa Timur.…

0 comments
Pertamina: Konsumen Pertalite Dibatasi Mulai Tahun Ini

Pertamina: Konsumen Pertalite Dibatasi Mulai Tahun Ini

PT Pertamina (Persero) buka suara terkait rencana pemerintah membatasi konsumen dan volume pembelian BBM Pertalite, yang regulasinya ditargetkan berlaku mulai tahun ini. Regulasi tersebut akan tercantum dalam revisi Peraturan Presiden…

0 comments

GRANAT Lampung Apresiasi Kapolda dan Jajaran Direktorat Reserse Narkoba Polda Lampung

LAMPUNG7COM | DPD Gerakan Nasional Anti Narkotika (GRANAT) Provinsi Lampung beserta segenap Jajaran DPC GRANAT Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung memberikan Apresiasi dan Penghargaan setinggi tingginya Kepada KAPOLDA Lampung dan Direktorat Reserse…

0 comments
4c1e67ea 8385 4094 80c9 a78d2c990a9d scaled

Serap Aspirasi, Kapolres Mesuji Melaksanakan Jumat Curhat Bersama Masyarakat

LAMPUNG7COM – Mesuji | Serap Aspirasi serta berinteraksi langsung Kapolres Mesuji Polda Lampung melaksanakan Jumat Curhat bersama Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Tokoh Adat serta Tokoh Pemuda. Giat di laksanakan di…

0 comments

Polresta Bandar Lampung Laksanakan Apel Gelar Pasukan OPS Keselamatan Krakatau 2023

  Bandar Lampung – Kepolisian Resor Kota Bandar Lampung Polda Lampung melaksanakan apel gelar pasukan dalam rangka Operasi Keselamatan Krakatau 2023. Bertempat di Halaman Mapolresta Bandar Lampung, Kabag Ops Polresta…

0 comments

Tulis Komentar Anda