Kapolda Cup Badminton Presisi Lampung, Ajang Mencari Bibit Unggul dari Lampung dan Go Nasional
LAMPUNG7COM | Sebanyak 115 pasangan mengikuti Turnamen Kapolda Cup Badminton Presisi Lampung di Sport Center UIN Lampung, yang terdiri dari 93 pasangan non atlet dan 22 pasangan atlet. Turnamen tersebut…
Pemprov Lampung Gelar Tradisi Blangikhan, Sambut Ramadan dengan Kearifan Lokal
Lampung – Pemerintah Provinsi Lampung bersama Lampung Sai dan Majelis Penyimbang Adat Lampung (MPAL) menggelar tradisi ‘Lampung Blangikhan’ di Kolam Renang Pahoman, Enggal. Tradisi ini diselenggarakan dalam rangka menyambut Bulan Suci…
Personil Ditpamobvit Polda Lampung Lakukan Pengecekan Pam Imlek
LAMPUNG7COM | Dalam Rangka menyambut hari raya Imlek 2574/2023, Personil Direktorat Pengamanan Objek Vital (Ditpamobvit) Kepolisian Daerah (Polda) Lampung, melakukan pengecekan pengamanan di beberapa tempat ibadah seperti Vihara di Kota…
Kumpulkan Seluruh Peratin dan Camat se-Kabupaten Lampung Barat, Ini Pesan Bupati Lampung Barat
Lambar – Wajah yang tidak biasa berlangsung di Aula Kagungan Setdakab, Selasa 11 November 2025. Pasalnya, Bupati Lampung Barat, Parosil Mabsus mengumpulkan seluruh Peratin (Kepala Desa) dan Camat. Bukan untuk…
Sat Res Narkoba Berhasil Amankan 3 Orang Pengguna Narkotika
LAMPUNG7COM | Satuan Res Narkoba Polresta Bandar Lampung berhasil membekuk 3 (tiga) orang yang di duga menyalahgunakan Narkotika jenis sabu-sabu. Masing-masing pelaku berinisial MCA (47) th, Swasta, warga Kota Baru…
Pemkot Bandar Lampung Lakukan Perbaikan dan Pembersihan Pasca Banjir
Bandar Lampung – Pemerintah Kota Bandar Lampung terus berupaya membantu masyarakat yang terdampak banjir yang terjadi beberapa hari lalu. Hal ini disampaikan oleh Walikota Bandar Lampung, Bunda Eva Dwiana, pada…
