Lampung Timur | Menjelang Hari Raya Idul Fitri, Polres Lampung Timur menyiapkan pos di jalur Lintas Timur maupun di jalur alternatif untuk keamanan para pemudik. Hal tersebut di sampaikan Kapolres Lamtim Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Harseno S,Ik MM, Kamis (30/06/2016).
Ia menjelaskan, pos-pos yang di sediakan oleh pihak kepolisian Lamtim (Lampung Timur) berupa 3 pos pengamanan, 3 pos pelayanan, 2 pos cek poin yang siap melayani para pemudik.
“Jika pemudik membutuhkan informasi, cek kesehatan, silahkan periksa ke pos-pos yang telah di sediakan,” jelas Harseno saat di konfirmasi sejumlah awak media.
Harseno menghimbau kepada masyarakat atau pemudik untuk lebih berhati-hati, terlebih meninggalkan rumah dalam keadaan kosong.
“Bagi pemudik, sebelum meninggalkan rumah di harapkan mengecek ulang seperti api kompor agar tidak terjadi kebakaran, barang-barang berharga di titipkan ke tetangga atau orang yang dapat di percaya,” ucap Harseno.
Sementara Bupati Lampung Timur Chusnunia Chalim mengatakan, berkaitan dengan arus mudik tahun 2016 ini, Pemerintah Daerah Kabupaten Lampung Timur telah menyiapkan dapur umum untuk pemudik.
“Kita juga siapkan posko-posko untuk pemudik maupun arus balik nanti, di mana posko tersebut tersebar Pasir Sakti , Tridatu, Purbolinggo,” pungkasnya.
Rektor Terima Audiensi Bupati Mesuji Beserta Jajaran
LAMPUNG – Rektor Universitas Lampung (Unila) menerima kunjungan audiensi dari Bupati Kabupaten Mesuji Elfianah, S.E., beserta jajaran dinas Kabupaten Mesuji dalam rangka penjajakan kerja sama peningkatan kualitas pendidikan di wilayah…
Berikan Kemudahan, Kapolresta Bandar Lampung Resmikan Layanan Drive Thru Perpanjangan SIM Online
Bandar Lampung – Kapolresta Bandar Lampung, Kombes Pol Abdul Waras, S.I.K., meresmikan layanan drive thru perpanjangan SIM online dan pelayanan ETLE serta E – Tilang, Jumat (27/9/2024). Berada di Pos…
DIR NARKOBA DAN BNN GELAR RAZIA LP RAJABASA
LAMPUNG7NEWS, Bandar Lampung – Direktur Narkoba Polda Lampung dan Badan Narkotik Nasional (BNN) Provinsi Lampung pagi tadi sukses menggelar razia di Lapas kelas 1 Lembaga Permasyarakatan (LP) Rajabasa, Bandar Lampung.…
Pemkab Pesawaran Terima Alat Bantu Perlengkapan Vaksinasi Covid-19 dari PT. Pupuk Sriwidjaja
LAMPUNG7COM | Pemerintah Kabupaten Pesawaran melalui Plh. Sekretaris Daerah menerima bantuan berupa perlengkapan Vaksin Covid-19 Program CSR dari PT Pupuk Sriwidjaja Palembang di Dinas Kesehatan Kabupaten Pesawaran, Jumat(29/10). Bantuan Program…
Seluruh Bapenda/BPPRD Provinsi dan Kota/Kabupaten se-Provinsi Lampung Sepakat Dorong Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah Melalui E-retribusi
Lampung7.com – Seluruh Bapenda/BPPRD Provinsi dan Kota/Kabupaten se-Provinsi Lampung sepakat mendorong elektronifikasi transaksi Pemerintah Daerah melalui e-retribusi pada pelaksanaan Capacity Building TP2DD di Kota Metro. Capacity Building dilaksanakan pada 27…
Gubernur Mirza: Sinergi TNI dan Pemprov Lampung Kunci Keamanan dan Ketahanan Sosial
LAMPUNG – Gubernur Rahmat Mirzani Djausal menggelar acara Pisah Sambut Danrem 043/Garuda Hitam, dari Brigjen TNI Rikas Hidayatullah kepada Brigjen TNI Haryantana, di Mahan Agung, Kamis malam (7/8/2025). Brigjen TNI…
