Selain minyak goreng Polda Lampung juga memberikan bantuan 2 Ton beras,”ada 1 Polres yang kita berikan bantuan beras yaitu Polres Lampung Timur,” ungkapnya.
Harapan Polda Lampung dengan adanya langkah-langkah upaya ini, kita dapat mengatasi kelangkaan minyak goreng di masyarakat, selain itu sebagai upaya membantu masyarakat untuk memperoleh minyak goreng yang mengalami kelangkaan ditambah harga yang mahal di pasaran, tutur Pandra.
Pandra juga menjelaskan, bahwa saat ini Polda Lampung tengah fokus mengejar target vaksinasi, untuk mencegah penyebaran covid-19, dengan membantu masyarakat dalam kelangkaan minyak goreng, mudah-mudahan masyarakat tidak terbebani dengan langkanya minyak goreng dan bisa lebih fokus terhadap program vaksinasi yang sedang kita laksanakan, tutupnya. | Pin